BACA JUGA:Punya Kulit Berminyak di Wajahmu? Hindari 5 Makanan Ini Agar Kulit Sehat dan Glowing
Cara Membuat dan Menggunakan:
Pertama-tama, bersihkan wajah dengan micellar water untuk memastikan kulit benar-benar bersih sebelum memakai masker.
Ambil 1 sendok makan susu bubuk Dancow putih dan letakkan di dalam mangkuk.
Pisahkan putih telur dari kuningnya, lalu tambahkan putih telur ke dalam mangkuk yang berisi susu bubuk.
BACA JUGA:6 Produk Acne Spot Ampuh Usir Jerawat Di Wajahmu Serta Hilangkan Noda Hitam
Aduk campuran hingga membentuk pasta, kemudian oleskan masker secara merata ke seluruh wajah.
Lalu, diamkan selama 30 menit, lalu bilas dengan air hangat.
Manfaat dari masker ini adalah mencerahkan kulit, menghilangkan bekas jerawat, mengurangi bruntusan, dan meringankan jerawat.
2. Masker Kopi dan Baby Oil
BACA JUGA:3 Rekomendasi Toner Yang Cocok Untuk Kulit Wajahmu, Jangan Salah Pilih Ya
Bahan:
- 1 sendok makan bubuk kopi hitam
- Baby oil (secukupnya)
Cara Membuat dan Menggunakan:
Ambil 1 sendok makan bubuk kopi hitam dan letakkan di dalam mangkuk, kemudian tambahkan baby oil secukupnya hingga membentuk pasta kental.