Respon Super Cepat, Basarnas Sumsel Mencari Keberadaan Nelayan Tenggelam di Perairan Tanjung Pasir

Selasa 04 Jun 2024 - 11:57 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

Sedangkan SRU 2 jika dimungkinkan akan melakukan penyelaman di lokasi awal kejadian serta lokasi-lokasi yang dicurigai adanya korban.

BACA JUGA:Masuki Purnatugas Para Mantan ASN Masih Bisa Berkontribusi bagi Kota Pagaralam

BACA JUGA:Pulang Kampung jadi Obat Rindu, Mantan Gubernur Sumsel Herman Deru Disambut Antusias oleh Warga OKU Timur

Serta dengan penyebaran informasi kepada masyarakat yang berada di sepnajang pesisir sungai. "Semoga dengan banyaknya potensi SAR yang terlibat dan berbagai upaya yang kita lakukan, korban dapat segera kita temukan,"  pungkas Raymond.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Kategori :