Sama seperti situs-situs sebelumnya, ySense mengharuskan pengguna untuk lebih giat mengerjakan tugas-tugas yang disediakan agar dapat memperoleh imbalan yang banyak.
5. Fiverr
Fiverr merupakan platform freelance yang membantu orang-orang untuk menawarkan jasa tertentu, seperti penerjemahan, desain grafis, hingga pembuatan audio dan musik.
BACA JUGA:Review Nokia Moonwalker 5G, Smartphone Canggih Performa Tinggi dan Baterai Jumbo 8900mAh!
BACA JUGA:Taco Salmon dengan Salsa Nanas, Hidangan Klasik Meksiko yang Layak Kamu Coba
Fiverr cocok bagi mereka yang memiliki hobi atau keahlian tertentu dan ingin menghasilkan uang dari hobinya tersebut.
Di Fiverr, pengguna menawarkan jasanya dengan harga tertentu, lalu klien akan memilih berdasarkan portofolio dan harga yang ditawarkan.
6. UserTesting
UserTesting menghubungkan pengguna dengan perusahaan yang membutuhkan pengujian produk mereka.
BACA JUGA:Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Muntah Abu Vulkanik hingga 700 Meter, Warga Wajib Minggir
Pengguna yang terdaftar sebagai tester akan diminta untuk mengisi profil dan mengikuti tes kelayakan tertentu.
Setelah disetujui, pengguna akan menerima tugas pengujian produk dan mendapatkan imbalan yang berbeda-beda tergantung pada tingkat kesulitan dan durasi pengerjaan.
7. PaidViewpoint
PaidViewpoint menyediakan berbagai tugas, seperti memberi pendapat dan mengisi survei.
BACA JUGA:Uji Kelayakan Keur Trayek, Sejumlah Angkutan Kendaraan Barang Terjaring Razia Dishub Palembang