KORANPALPRES.COM – Idul Adha 2024 sudah tiba.
Apakah kamu termasuk orang yang anti makan daging?
Bukan berarti orang yang anti makan daging lantas tidak bisa ikut merayakan Idul Adha 2024.
Memang betul, Idul Adha identik dengan hewan kurban.
BACA JUGA:CATAT! Takbiran Idul Adha Dimulai dari Subuh 9 Hingga 13 Dzulhijjah, Ini Keutamaan dan Bacaannya
Segala makanan khas saat perayaan Idul Adha pastilah berbahan dasar daging kurban.
Entah itu daging sapi, kambing, ataupun domba.
Lantas solusinya bagaimana buat kamu yang anti atau sedang mengurangi konsumsi daging?
Jika kamu atau seseorang yang kamu kenal tidak suka makan daging tetapi ingin tetap ikut merayakan Idul Adha 2024, ada beberapa solusi dan alternatif yang bisa kamu ambil:
BACA JUGA:Rekomendasi 6 Tempat Wisata Air di Kota Tegal untuk Mengisi Libur Panjang Idul Adha!
1. Alternatif Makanan Non-Daging
Sajikanlah hidangan non-daging yang lezat dan istimewa.