Dengan memiliki gejala yang paling sering dirasakan yakni wajah memerah, rasa gatal disertai perih.
Gejala tersebut sebagai reaksi penggunaan produk kecantikan yang terdapat merkuri.
Jika kondisi semakin parah, maka sebaiknya hentikan terlebih dahulu dan melakukan konsultasi ke dokter.
BACA JUGA:Skincare Jadul Bikin Glowing! 6 Varian Viva Milk Cleanser untuk Semua Jenis Kulit
3. Kulit Mudah Mengelupas
Ciri-ciri wajah yang terkena efek merkuri lainnya yakni kulit wajah mudah mengelupas.
Lantaran bisa terjadi karena produk skincare yang mengandung merkuri digunakan dalam waktu yang lama.
4. Ruam Kemerahan
Ciri yang mudah dikenali jika wajah terkena merkuri adalah ruam kemerahan di kulit wajah.
Penyebabnya tak lain jenis senyawa yang terdapat pada krim bermerkuri adalah merkuri klorida (HgCl2).
Sensasi jika kulit terkena senyawa klorida bisa mengakibatkan kulit terasa terbakar.
Biasanya ruam kemerahan ini juga dibarengi dengan rasa panas dua kulit wajah.
Hanya saja ruam kemerahan ini bisa terasa cepat atau perlahan, sesuai dari sering atau tidaknya menggunakan produk kecantikan dengan kandungan merkuri.