Bukti TNI AD Ada di Tengah Masyarakat, Prajurit Kodim Lampung Selatan Ini Bantu Warga Bangun Rumah

Senin 13 Nov 2023 - 23:18 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

Menurut Danramil kerja bakti tersebut bertujuan untuk meringankan beban masyarakat sekaligus membangun keakraban dan kekeluargaan.

Sehingga diharapkan keberadaan Babinsa di tengah-tengah masyarakat dapat diterima dan berdampak positif.

"Sebagai TNI harus menjaga hubungan keharmonisan dan kebersamaan dengan masyarakat, serta bisa memberikan rasa aman dan nyaman di wilayah desa binaannya,” tandasnya.

BACA JUGA:Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Saluran Air, Kemanunggalan TNI-Rakyat Makin Terasa

Pemilik rumah, Suyandi menyampaikan terima kasih kepada Babinsa yang telah peduli dalam membantu proses pembangunan rumahnya.

"Semoga keakraban dan kekompakan seperti sekarang ini dapat terus diterapkan kepada penerus generasi muda kita," ungkapnya.*

Kategori :