Inflasi Sumsel Terkendali! 3 Komoditas yang Disukai Emak-Emak ini Bikin Shock Pj Gubernur Elen Setiadi

Jumat 02 Aug 2024 - 07:06 WIB
Reporter : M Iqbal
Editor : M Iqbal

BACA JUGA:Trans Jawa Lewat! Jalan Tol Terbaru di Sumatera Selatan Siap Pecahkan Rekor Tol Terpanjang di Indonesia

Selanjutnya BPS juga mengeluarkan rilis mengenai tingkat deflasi month to month (m-to-m) di Sumsel pada Juli 2024 sebesar 0,29 %.

Lalu tingkat inflasi year to date (y-to-d) 0,35%. 

Terkait NTP Juli 2024 mengalami kenaikan yang dipengaruhi oleh kenaikan NTP pada sebagian subsektor.

Subsektor yang naik masing-masing Tanaman Pangan 2,52%, Perkebunan 1,47%, Perikanan 0,23% dan Perikanan Budidaya 0,91%. 

BACA JUGA:Aplikasi Penghasil Uang Paling Populer Tahun 2024, Peluang Dapat Saldo Dana Gratis Rp315.000, Dijamin Cair!

BACA JUGA:KPU Palembang Siapkan 2.264 TPS di Pilkada Serentak 2024, Cek Nama Pemilih Pastikan Terdaftar

Sedangkan NTP yang mengalami penurunan yaitu subsektor Hortikultura 4,12%, Peternakan 1,48% dan Perikanan Tangkap 0,20%.

Tak hanya inflasi, BPS juga merilis NTP di Sumsel yang pada Juli 2024 naik 1,45% dibandingkan Juni 2024, yaitu dari 122,40 menjadi 124,18. 

 

Kategori :