Rehab Musholla, Tim Satgas TMMD Kodim Rejang Lebong Capai Begini Progres Fisiknya

Minggu 04 Aug 2024 - 15:46 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

"Dengan adanya program TMMD ini, kami berharap dapat membantu masyarakat dalam meningkatkan kualitas infrastruktur dan kesejahteraan di desa-desa, Semoga hasil dari kegiatan ini dapat dirasakan manfaatnya oleh seluruh warga," imbuhnya.

Kapten Inf Arif Parwoko selaku Kordinator Lapangan TMMD Ke-121 menjelaskan, selain kegiatan rehab Masjid juga membangun tempat wudhu dan Mandi Cuci Kakus (MCK) di lokasi Masjid.

Pelaksanaan program TMMD ke-121 Kodim Rejang Lebong dalam rangka rehabilitas masjid dan pembangunan MCK untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat di bidang rohani.

BACA JUGA:Bravo! Atlet Taekwondo Yonkav 5 Dwipangga Ceta Raih Pencapaian Luar Biasa Dalam Kejuaraan Nasional

BACA JUGA:Miras Ilegal Hasil Tangkapan di Perbatasan, Satgas Pamtas RI-MLY Yonarhanud 12 Satria Bhuana Lakukan Hal ini

"Pembangunan tempat wudhu dan MCK sangat dibutuhkan masyarakat setempat dalam beribadah, untuk itu Satgas TMMD bersama warga secara gotong royong melaksanakan rehab Musholla ini," pungkasnya.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Kategori :