Deretan Film Superhero yang Disarankan untuk Tidak Ditonton

Sabtu 17 Aug 2024 - 16:50 WIB
Reporter : Eko Wahyudi
Editor : Eko Wahyudi

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Film superhero dan film aksi sebetulnya cukup digemari pencinta film, namun ada beberapa film yang mengecewakan dalam beberapa hal sehingga disarankan untuk tidak ditonton.

Meskipun film laga tersebut menampilkan karakter superhero dengan kekuatan yang menakjubkan.

Ada beberapa judul yang mendapat kritikan pedas dari penikmat film di dunia sehingga tidak terlalu laku di pasar.

Beragam alasannya, mulai dari alur cerita yang kurang menarik, akting yang kurang memuaskan, hingga kualitas efek yang kurang bagus.

Deretan film superhero yang dianggap gagal dan mendapat kritikan pedas dari penikmat film di antaranya adalah:

BACA JUGA:Spesial Kemerdekaan RI! Inilah 5 Rekomendasi Film Bertema Perjuangan, Bisa Bangkitkan Semangat Nasionalismemu

1. Green Lantern (2011 Rating: 5.5)

Green Lantern dibintangi Ryan Reynolds, Blake Lively, Peter Sarsgaard, Mark Strong, Angela Bassett, Tim Robbins

Film ini adalah film superhero sci-fi yang menceritakan tentang Hal Jordan, yang terpilih oleh cincin hijau berkekuatan super untuk menjadi anggota Green Lantern Corps.

Hal Jordan akan menerima kekuatan luar biasa saat memakai cincin tersebut, yang memungkinkan dirinya menghadapi musuh yang kuat.

Namun sayangnya, film ini mendapat kritikan pedas dari banyak pihak karena penulisan naskah yang lemah, efek visual yang mengecewakan, dan masih banyak lainnya.

Bahkan, aktor yang memerankan pemeran utama film ini, Ryan Reynolds saja juga tidak suka dengan film tersebut.

BACA JUGA:5 Film Islami Paling Terkenal di Indonesia

2. Elektra (2005 Rating: 4.7)

Elektra merupakan film lanjutan dari Daredevil, yang mengikuti kisah Elektra Natchios.

Kategori :