Inspirasi Vlog ‘A Day in My Life’ dengan Samsung Galaxy M54 5G

Selasa 21 Nov 2023 - 17:26 WIB
Reporter : Silvi
Editor : Silvi

BACA JUGA:Lindungi Perangkat Sesuai Keinginan dengan Samsung Auto Blocker

Tunjukkan aktivitas yang biasa kamu lakukan sebelum tidur.

Baca buku, streaming film atau scrolling medsos di smartphone. 

Lalu akhiri vlog dengan sedikit ringkasan dan di paling akhir, tutup dengan ucapan terima kasih dan ajakan untuk memberikan like, komentar, atau share. 

Edit sebelum posting

BACA JUGA:Samsung Electronics Gelar Edisi Perdana ‘Odyssey Cup’ Di Asia Tenggara

Tentunya kamu perlu menjahit semua foto dan klip-klip menjadi satu kesatuan konten. 

Gunakan apps editing video favoritmu, pangkas bagian yang tidak perlu dan atur rekaman secara kronologis untuk menciptakan alur cerita yang koheren. 

Gunakan transisi, musik, dan overlay text untuk meningkatkan flow dan daya tarik visual di vlog kamu.

Untuk menyempurnakan kontenmu, kamu dapat melakukan koreksi menggunakan fitur Object Eraser untuk menghapus bayangan dan pantulan, atau hal-hal yang mengganggu dalam fotomu.

BACA JUGA:Ingin Smartphone Tanpa Kendala? Coba Samsung Galaxy A05s

Caranya: 

Buka apps Gallery, lalu pilih foto.

Tap pada gambar pencil di menu yang ada di bawah foto.

Lalu tap pada ikon titik tiga vertical di pojok kanan bawah, pilih Object eraser

Pilih area yang hendak dihapus. 

Kategori :