GAWAT! Lini Pertahanan Timnas Indonesia Keropos Jelang Lawan Arab Saudi, Apa Solusi Shin Tae-yong?

Sabtu 24 Aug 2024 - 16:13 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

KORANPALPRES.COM – Pertahanan Timnas Indonesia dalam kondisi bahaya besar jelang menghadapi Arab Saudi di laga perdana Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Apa solusi Shin Tae-yong?

Pertandingani ini bakal bergulir pada 5 September 2024 di King Abdullah Sports City, Jeddah.

Pertahanan Skuad Garuda keropos jelang pertandingan ini.

BACA JUGA:Lakukan Blunder Fatal, Ernando Ari Pasrah Posisinya di Timnas Indonesia Akan Digusur Maarten Paes

BACA JUGA:26 Pemain Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ramadhan Sananta Masuk Daftar

Dua pemain belakang, Jordi Amat dan Justin Hubner tidak bisa bermain.

Jordi Amat absen karena cedera.

Pemain 32 tahun tersebut harus menjalani pemulihan selama empat pekan ke depan.

Sementara Justin Hubner masih menjalani sanksi akumulasi kartu kuning.

BACA JUGA:Duh! Peluang Timnas Indonesia Menang Atas Arab Saudi Diprediksi Hanya Segini

BACA JUGA:Elkan Baggott Bakal Dipanggil Timnas Indonesia di Jeda Internasional, Blackpool Gelagapan

Tinggal tiga pemain tersisa di posisi bek tengah, yakni Rizki Ridho, Jay Idzes, dan Muhammad Ferarri. 

Nama-nama ini mengacu daftar panggil saat melawan Irak dan Filipina pada Juni lalu.

Masalahnya, Ferarri baru dua kali tampil bersama Timnas Indonesia.

Kategori :