Lebih Mewah dan Menawan! Varian Baru Mazda CX-60 Pro, Update September 2024 Harga Terbarunya

Selasa 03 Sep 2024 - 12:04 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

KORANPALPRES.COM- Mazda kini meluncurkan varian tambahan terbarunya yaitu CX-60 Pro diberi nama Pro di ajang GIIAS 2024 lalu, inilah terupdate september 2024 dengan harga terbaru Mazda yang lebih mewah dan menawan.

Varian baru ini mengandalkan mesin  2.500 cc dan ditawarkan dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan trim sebelumnya.

Akan tetapi pada periode bulan september 2024 ini, beragam model Mazda telah mengalami kenaikan harga dibandingkan dengan periode bulan April 2024.

Bedanya dengan varian Elite dan Kuro yang sudah dijual, Pro menggunakan mesin yang lebih kecil.

BACA JUGA:Review Wuling Cloud EV, Mobil Listrik Futuristik Punya Spesifikasi dan Fitur yang Mengesankan

BACA JUGA:Review Jujur BYD Dolphin, Mobil Listrik Premium Harga Rp400 Jutaan, Sekali Ngecas Tempuh Jarak Hampir 500 KM!

Saat masuk ke kabin CX-60 Pro tetap menawarkan rasa premium, memang memiliki kabinnya yang simpel, hitam saja tapi tetap dipenuhi dengan bahan yang empuk saat disentuh, seperti dasbor sampai door trim nyaman.

Saat kalian cek susunan dasbor sama saja dengan elite ataupun kuro, bedanya di Pro, fitur ventilated seat sudah tidak ada, tetapi memiliki bahan sudah tidak ada, akan tetapi untuk bahan yang dilapisi bangkunya akan tetap dari kulit, masih premium.

Spesifikasi singkat, CX-60 Pro dengan mesin 2.500cc mempunyai tenaga 185 TK dan torsi 250 Nm. Sedangkan yang Kuro dan Elite dengan mesin 3.300cc turbo dengan mild hybrid, tenaganya tembus 280 TK dan torsi 450 Nm, beda jauh.

Berikut ini daftar harga terbaru Mazda, yuk simak update terbaru untuk harga dapat berubah untuk sewaktu-waktu.

BACA JUGA:Selama Gelaran HUT RI di IKN, 18 SPKLU PLN Layani 340 Transaksi Pengisian Mobil Listrik

BACA JUGA:Temukan Kejutan Tak Terduga di GIIAS 2024, Airlangga Hartarto Puji Antusias Publik Sambut Mobil Listrik

Mazda2 

- Mazda2 GT HB: Rp 367,7 juta

- Mazda2 GT Sedan: Rp 367,7 juta 

Kategori :