Wujudkan Impianmu! Ini Cara Kuliah S1-S2 Gratis di Korea Selatan Melalui Beasiswa GKS, Cek Syaratnya di Sini

Minggu 29 Sep 2024 - 09:18 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

syarat:

• Memiliki skor persentil minimal 90% dari skala 100 atau menempati 10% peringkat teratas di kelas

• Memiliki TOPIK level 5 atau 6

• Mendaftar ke jenjang yang lebih tinggi dari sebelumnya

 

Persyaratan Dokumen Beasiswa:

1. Formulir pendaftaran

2. Personal Statement

3. Study plan (tidak berlaku untuk research program)

4. Proposal penelitian (khusus research program)

5. Satu surat rekomendasi

6. Surat undangan resmi dari universitas (khusus research program)

7. Surat persetujuan GKS

8. Hasil cek Kesehatan

9. Ijazah/SKL

10. Transkrip nilai

Kategori :