Bakal Ada Buka Tutup di Beberapa Jalan Ini Saat Iringan Presiden dan Wapres, Dimana Ya?

Sabtu 19 Oct 2024 - 16:26 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

"Ya pasti, kan rangkaian kepala negara beberapa tamu negara ada rangkaian. Mereka tamu VVIP, pasti rangkaian," ucapnya.

BACA JUGA:Ternyata Sistem Rekrutmen Polri Raih ISO 9001:2015, Ini Pernyataan Lengkap As SDM Kapolri

BACA JUGA:Wah! Luar Biasa, MURI Berikan 3 Penghargaan Untuk Assessment Center Polri, Apa Kategorinya!

Dia juga mengatakan, Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau Car Free Day (CFD) ditiadakan khusus pada Ahad 20 Oktober 2024.

Berikut rute pengalihan arus lalu lintas di sekitar gedung DPR.

Arus lalu lintas dari arah TL Lapangan Tembak menuju Jalan Gatot Subroto diputar balik di kolong sekat 2 atau dialihkan ke tanjakan layang Ladokgi arah Semanggi.

Arus lalu lintas dari tol dalam kota yang akan keluar di offramp Pulo Dua diluruskan ke arah Tol Tomang.

BACA JUGA:Kukuhkan Pataka Daksha Prasastya, Ini Kata-kata As SDM Kapolri

BACA JUGA:Wow! Polri Kembali Dapat Penghargaan, Kali Ini Dari Komnas Disabilitas, Terkait Apa Ya?

Arus lalu lintas dari Jalan Palmerah Timur menuju Jalan Gelora/pintu belakang Gedung DPR/MPR diluruskan ke Jalan Tentara Pelajar/Jalan Permata Hijau.

Arus lalu lintas dari Jalan Gerbang Pemuda menuju Jalan Gelora/pintu belakang Gedung DPR/MPR RI dibelokkan ke Jalan Asia Afrika.

Arus lalu lintas dari Jalan Asia Afrika menuju TL Lapangan Tembak dibelokkan ke kanan Jalan Pintu 1 Senayan atau diputarbalik di TL Asia Afrika.

Arus lalu lintas dari arah Semanggi yang menuju Slipi dialihkan ke kiri di sekat 2/Ladokgi ke Jalan Gerbang Pemuda.

BACA JUGA:Mantap! Polri Raih Penghargaan Kementerian dan Lembaga Negara Award 2024, Apa Kategorinya

BACA JUGA:Banyak Digunakan Untuk Penyebutan Ribu, Ini Sejarah Penggunaan Huruf K Tersebut

Arus lalu lintas dari arah Slipi yang menuju Jl Gerbang Pemuda diluruskan ke arah Semanggi.

Kategori :