BACA JUGA:Penting Juga! 5 Rekomendasi Kacamata Las Terbaik, Wajib Punya untuk di Rumah
Produk berkapasitas 2.000 watt ini bisa juga dipakai untuk penggunaan outdoor, seperti camping, garden party, dan sebagainya. Desainnya yang ringkas dan mudah dipindah menjadikannya pilihan praktis sekaligus ekonomis.
3. Stärke Portable Generator ST1200
Bisa mencukupi kebutuhan listrik sampai 7 jam penuh, Stärke Portable Generator hanya memerlukan 3,5 liter bahan bakar untuk sekali pengisian penuh. Dengan kapasitas tersebut, kalian dapat menggunakannya hingga 7 jam. Jika kalian mencari genset bensin dengan durasi pemakaian yang panjang, genset mini ini patut dipertimbangkan.
Meski berukuran kecil, genset ini mampu menghasilkan daya maksimal hingga 750 watt. Kapasitas ini cukup untuk memenuhi kebutuhan dasar peralatan listrik rumah tangga kalian.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Lampu Spotlight Terbaik, Bikin Rumah Makin Terang
BACA JUGA:Usir Tikus dari Rumahmu dengan 5 Cara Alami yang Aman dan Efektif!
4. iPower Super Quiet Inverter SM1100i
Dilengkapi fitur silent, suaranya lebih tenang. kalian terganggu dengan suara bising saat memakai genset mini? Hal itu, tidak akan terjadi bila kalian membeli produk satu ini. iPower SM1100i ini dibekali inverter super silent yang diklaim minim suara bising. Aktivitas kalian tentu tidak akan terganggu karenanya. Genset ini mampu menghasilkan daya maksimal 1.000 watt dengan pemakaian bahan bakar campuran oli dan bensin.
5. RYU Gasoline Generator Set RG1500-1
Performa tangguh untuk kebutuhan listrik darurat apartemen kecil, Ryu Gasoline Generator Set RG1500-1 memiliki daya output maksimal sebesar 1.000 watt yang ideal dipakai untuk kebutuhan apartemen kecil.
BACA JUGA:6 Tanaman Ajaib Bantu Pertumbuhan Rambut, Sehat dan Panjang Bisa Coba di Rumah!
BACA JUGA:Rumah Makin Cantik! 5 Rekomendasi Lampu Outdoor Terbaik, Terang dan Anti Air
Genset ini memiliki mesin yang handal dengan kapasitas tangki yang cukup besar untuk mendukung operasional dalam waktu cukup lama.
Desainnya yang ringkas dan ringan membuatnya mudah dipindah ke mana saja. Terlebih, produk ini dilengkapi dengan sistem starter manual yang mudah dioperasikan. Kamu jadi tidak repot ketika menggunakannya.