Prof Andy Mulyana menekankan, bahwa dinamika industri kelapa sawit terus diperbarui hingga edisi keempat dan seterusnya, seiring dengan munculnya mitos-mitos mengenai industri tersebut yang perlu direspon.
Terakhir kegiatan ini dilakukan dengan pemberian plakat dan sertifikat dari Dekan Pertanian Universitas Unsri kepada narasumber yakni Direktur Eksklusif Paspi/Ketua Tim Penyusun, Dr Ir Tungkot Sipayung, dan tim pembahasan terdiri dari, Dosen Program Studi Agribisnis UNSRI, Prof Dr Ir. Andy Mulyana, M.Sc.
Dosen Program Studi Teknologi hasil Pertanian Fakultas Pertanian UNSRI, Prof Dr.
Budi Santosa, S.P., M.Si, Dosen Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UNSRI, Ferdiansyah Rivai, S.IP, M.A.
Serta pengumuman Juara lomba Konten Kreatif Sawit, yakni juara 3 dari Unsri, juara 2 dari Unsri, juara 1 dari Unsri. Dan Lomba video, juara 3 dari Unsri, juara 2 dari Unsri, juara 1 dari Unsri. Dimana perlombaan ini juga di ikuti Universitas lainnya di Palembang. *