Lagi, Pemkab Ogan Ilir Raih Penghargaan Dari Pusat! Ini Penghargaannya

Rabu 06 Dec 2023 - 22:07 WIB
Reporter : Muhammad Wijdan
Editor : Muhammad Wijdan

“Ke depan, kita akan meng-interoperabilitas-kan berbagai layanan, sehingga pelayanan publik dapat diakses melalui Portal Pelayanan Publik secara terpadu dan terintegrasi,” tutur Menteri PANRB seperti yang dikutip menpan.go.id.

Sementara Wakil Presiden, K.H. Ma’ruf Amin menyampaikan apresiasi kepada para peraih penghargaan dalam acara tersebut. Ke depan, diharapkan pencapaian ini dapat menjadi suntikan semangat untuk memberikan kontribusi yang semakin berkualitas lagi dalam pengembangan RB di Indonesia.

“Semoga prestasi ini semakin menjadi motivasi, baik bagi instansi bersangkutan maupun instansi lainnya, untuk terus melakukan terobosan dalam menggerakkan reformasi birokrasi yang berdampak langsung bagi masyarakat,” ungkap Wapres.*

Kategori :