Destinasi Wisata Air Terjun Maung Lahat Tawarkan Keindahan Alam Yang Eksotis, Bikin Wisatawan Enggan Pulang

Sabtu 09 Dec 2023 - 10:15 WIB
Reporter : Dian Cahyani Fitri
Editor : Dian Cahyani Fitri

Destinasi wisata ini berada di Desa Pagalaram, Kecamatan Pagargunung, Kabupaten Lahat.

Kalau kamu berkunjung ke Lahat tak lengkap rasanya mampir ke ke situs megalitikum, karena destinasi satu ini jadi rekomendasi, salah satunya di Situs Megalitikum Batu Macan. 

Di sana kamu akan akan melihat Arca Harimau yang sedang kawin.

BACA JUGA:Budget Wisata Candi Prambanan Yang Harus Kamu Siapkan, Dijamin Liburanmu Gak Rugi

Megalitikum ini diyakini sebagai simbol penjaga pertumpahan darah dari perzinahan. 

Konon, bebatuan bersejarah ini juga terkait dengan legenda Si Lidah Pahit yang beredar di masyarakat.

Selain nilai sejarahnya, bentuk dari Megalitikum Batu Macan ini juga cukup unik. Panorama di sekitarnya juga sangat cantik, dikelilingi areal perbukitan hijau yang menyegarkan mata.

Nah, kamu kamu punya berencana untuk liburan ke Lahat, jangan lupa masukan daftar wisata di atas ya. 

BACA JUGA:Intip 10 Wisata di Kudus, Nikmati Indahnya Pemandangan!

Mulai dari air terjun, perbukitan, situs megalitikum, hingnga dengan goa akan menjadikan perjalanan kamu semakin lengkap dan tak terlupakan. *

 

 

Kategori :