Jembatan Longsor di BK 10, Bupati OKU Timur Imbau Warga Sabar

Minggu 12 Jan 2025 - 21:48 WIB
Reporter : Arman
Editor : Dian Cahyani Fitri

Lebih lanjut Aldi menyampaikan, rehab total jembatan ini karena kebetulan jembatan sudah cukup lama usianya.

BACA JUGA:Kasubsi PPS Intelijen Kejari Muba Ada di Jembatan Tanah Abang, Untuk Apa?

BACA JUGA:4 Jembatan Diakses Jalan Alternatif Jakabaring-Tanjung Raja Terancam Ambruk, Ini yang Terparah

Serta memang sudah tidak layak sehingga jembatan ini sudah sewajarnya untuk direhab total.

“Kerena jembatan sudah lama, faktor alam jadi jembatan ini sudah layak untuk dibangun lagi, dengan kekuatan yang bagus sehingga umur jembatan juga bartahan lama,” ujar Aldi.

Dikatakan Aldi, untuk masyarakat dan pengguna jalan harap bersabar,dan hati hati saat melewati jembatan tersebut. Apa lagi saat ini musim penghujan jadi terbisan tanah akan terus terjadi.

“Kalau memang tak memungkinkan lewat sana ya jembatan tersebut harus ditutup. Kita akan kordinasi dengan pihak Sat Lantas Polres OKU Timur, jangan sampai ada korban,” pungkasnya.

Kategori :