Erick Thohir Rapat dengan Patrick Kluivert di Belanda, Ini yang Dibahas

Rabu 29 Jan 2025 - 11:51 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama
Erick Thohir Rapat dengan Patrick Kluivert di Belanda, Ini yang Dibahas

Erick juga optimistis skuad Garuda dapat bersaing di level Asia, asalkan persiapan fisik, taktik, dan mental benar-benar ditingkatkan.

Dalam sebuah keterangan, Erick menegaskan bahwa persiapan matang adalah kunci.  

“Dengan persiapan yang matang, kita siap berikan yang terbaik untuk Indonesia,” ujarnya. 

 

Kategori :