Ia menerangkan, pihaknya sangat berterima kasih kepada anggota Babinsa, yang telah berperan aktif membantu desa binaannya bersama-sama berpartisipasi.
BACA JUGA:Satgas Yonif 200/BN Tidak Bosan Adakan Yankes Keliling Kampung Layani Masyarakat
BACA JUGA:Danrem 044/Gapo hadiri Rapat Evaluasi Program Kerja dan Anggaran Kodam II/Swj
"Alhamdulillah, setidaknya meringankan beban para pekerja. Inilah bukti kalau TNI dekat dengan rakyat," bebernya.
walaupun yang disumbangkan hanyalah tenaga akan tetapi, sudah merasakan kebahagiaan tersendiri.
Terpisah, Camat Tanjung Sakti Pumi, Arpin SE menerangkan, tidak hanya TNI ikut dalam kegiatan di desa.
Termasuk Polsek dan pihak kecamatan pun sama-sama memiliki tanggung jawab untuk terus meningkatkan eksistensi di desa.
BACA JUGA:Penertiban Aset Negara, Kodam II/Swj Bakal Bangun Fasilitas Kesehatan Untuk Masyarakat
BACA JUGA:Ukur Capaian Kinerja 2023, Kodam II/Swj Gelar Rapat Evaluasi
"Campur tangan dari seluruh stakeholder atau forum komunikasi pimpinan kecamatan (Forkompimcam), menjadi salah satu kunci untuk memberikan pengaruh besar terhadap perkembangan desa," pungkasnya.*