5 Rempah Bahan Tambahan Racikan Kopi, Rasanya Nikmat, Berkhasiat dan Sehat, Mau Coba?

Rabu 27 Dec 2023 - 22:48 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : Trisno Rusli

Biji pala memiliki aroma yang khas dan rasa yang lezat.

Selain itu, biji pala juga mengandung senyawa antioksidan yang dapat membantu melawan radikal bebas dalam tubuh.

Tambahkan sejumput bubuk biji pala ke dalam racikan kopi untuk memberikan sentuhan rasa yang unik dan meningkatkan manfaat kesehatan yang didapat.

BACA JUGA:9 Lowongan Kerja Desember 2023 Untuk Wilayah Cikarang, Bekasi Sekitarnya

BACA JUGA:Tebarkan Kasih, Satgas Yonif 200/BN Gelar Layanan Kesehatan dan Bagikan Alkitab di Wakolani

4. Kunyit

Bahan rempah yang satu ini ternyata kaya akan senyawa kurkumin sehingga memberikan antioksidan kuat.

Dengan menambahkan sejumput bubuk kunyit ke dalam kopi, dapat memberikan manfaat tambahan bagi kesehatan.

Mencampurkan kopi dengan kunyit bisa memberikan rasa rileks pada tubuh, cukup tambahkan setengah sendok teh ke dalam secangkir kopi.

BACA JUGA:Danyonif 143/TWEJ Pimpin Pelepasan 48 Personel Yonif 143/TWEJ Yang Pindah Satuan

BACA JUGA:Jenis Bunga Ini Bisa Dicampurkan Teh, Rasanya Makjleb Deh, Kamu Harus Mencobanya

Kurkumin dalam kunyit diketahui dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung, meningkatkan fungsi otak dan mengurangi peradangan dalam tubuh.

Selain itu, kunyit juga dapat memberikan rasa yang hangat dan sedikit pedas pada kopi Anda.

5. Lada Hitam

Lada hitam tidak hanya memberikan rasa pedas yang khas, tetapi juga mengandung senyawa yang dapat meningkatkan penyerapan nutrisi dalam tubuh.

BACA JUGA:Peduli Nelayan, Prajurit Kodim 0241/LS Bantu Perbaiki Bagan Alat Tangkap Ikan

Kategori :