BACA JUGA:Super Otentik! Ini 5 Tempat Makan Nasi Briyani di Palembang dengan Cita Rasa Khas Timur Tengah
Kedua menu tersebut cocok dikombinasikan dengan saus signature seperti blackpepper yang pedas hangat atau Buddy’s sauce yang gurih dengan sentuhan manis ringan.
3.La Vita Bella
Resto lainnya yang cocok untuk makan bersama keluarga adalah La Vita Bella.
Lokasinya berada di jalan Letkol Iskandar dan menjadi salah satu restoran yang bisa menjadi pilihan untuk makan bersama keluarga.
BACA JUGA:Kuliner Unik Khas Palembang Hanya Ada di Momen 17 Agustus, Apa Saja?
BACA JUGA:7 Kuliner Khas Indonesia Terpopuler dan Mendunia, Jadi Makanan Favorit Bule!
Resto ini menghadirkan interior modern namun tetap hangat namun terasa kasual.
Untuk menu pasta di La Vita Bella cukup beragam serta bisa sesuai dengan selera.
Mulai dari pilihan pasta seperti spaghetti, penne, fusilli, hingga fettucine.
Beberapa menu favorit yang bisa dipilih yakni Carbonara dan Chicken Aglio Olio yang ringan tapi kaya rasa.
Menu lainnya, Lasagna dan Creamy Salmon yang cocok untuk pencinta pasta dengan saus creamy yang lebih padat.
Jika datang bersama keluarga maka Baked Pasta dan Creamy Mushroom bisa jadi pilihan yang bisa disantap untuk semua anggota keluarga.