PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Berhijab merupakan salah satu bentuk pengabdian dan ketaatan kepada Allah SWT.
Bagi kamu yang baru saja memutuskan untuk berhijab, mungkin masih merasa bingung dengan berbagai pilihan model dan gaya hijab yang dapat dipilih.
Buat kamu yang baru memutuskan berhijab wajar saja kalau masih bingung menentukan gaya hijab dan jenis hijab yang cocok. Jangan khawatir, karena ada beragam jenis-jenis kerudung yang bisa dicoba.
Tak hanya jenis hijab saja yang bervariasi, ada juga banyak pilihan warna, bahan jilbab dan desain hijab yang perlu kamu tahu.
BACA JUGA:Ingin Terbang Saat Hamil? Simak Dulu Persyaratan Terbang Khusus dari Lion Group
BACA JUGA:LUAR BIASA! Segudang Manfaat Buah Naga, Terbukti Ampuh Hilangkan Flek Hitam
Pilihlah hijab yang sesuai dengan karakter dan bentuk wajah agar tetap terlihat sopan dan stylish.
Menggunakan hijab untuk pertama kalinya memang memberikan perasaan deg-degan.
Untuk itu, berikut ini adalah beberapa inspirasi hijab yang dapat menjadi referensi bagi kamu yang baru berhijab:
1. Hijab Segi Empat
BACA JUGA:Danau Aur Tutup! Gak Usah Khawatir, Ini Rekomendasi 3 Tempat Wisata Alam di Musi Rawas
BACA JUGA:Yakin? Perayaan Malam Tahun Baru 2024 di Jakarta Bebas dari Politik, Ini Kata Pemprov DKI Jakarta
Hijab segi empat merupakan salah satu model hijab yang paling populer dan mudah digunakan.
Kamu dapat berkreasi dengan berbagai gaya pemakaian hijab segi empat, seperti simple dan elegan, atau bisa juga dengan menambahkan aksen-aksen seperti bros atau bandana.
2. Hijab Pashmina