5 HP Lokal Harga Mulai Rp 600 Ribuan, Kualitas Gak Murahan Lho!

Minggu 21 Jan 2024 - 11:00 WIB
Reporter : Masyitho NH
Editor : Silvi

BACA JUGA:Samsung Memimpin Revolusi AI untuk Kenyamanan Penggunaan Perangkat

BACA JUGA:Jarang Ada yang Tahu, Ini 4 Fitur di Hape Samsung Galaxy A05s yang Mudahkan Hidup

Rekomendasi handphone terbaru produk lokal Indonesia yang termasuk laris di tahun 2023 yaitu handphone Luna G9.

Jika dilihat dari spesifikasinya, handphone ini memiliki layar IPS LCD 6,39 inci dengan chipset UNISOC SC9863A, RAM/ROM 4 GB/ 32 GB.

Handphone Luna G9 ini juga memiliki kapasitas kamera dengan resolusi 13MP (AI), yang dijual dengan harga Rp. 1.029.000.

Kelebihan:

BACA JUGA:Samsung Electronics Tempati 5 Besar Best Global Brands Selama 4 Tahun Berturut-Turut

BACA JUGA:Inspirasi Vlog ‘A Day in My Life’ dengan Samsung Galaxy M54 5G

• Memakai desain layar infinity O sehingga terlihat mewah

• Memiliki port USB tipe C

• Memiliki sistem operasi Android yang murni (mengurangi iklan dan aplikasi prainstal)

• Memiliki kapasitas RAM yang lega di kelasnya

BACA JUGA:Samsung Electronics Tempati 5 Besar Best Global Brands Selama 4 Tahun Berturut-Turut

BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 Series Terbaru 2024 Masuki Era Mobile AI, Cek Harga dan Spesifikasi Disini

• Performa bagus seperti digunakan untuk gaming kasual

• Memiliki baterai yang awet meskipun hanya berkapasitas 4500 mAh.

Kategori :