Wajib Coba! 6 Kuliner Legendaris Indonesia Hanya Dimakan Oleh Bangsawan, Salah Satunya Disiram 10 Jenis Bumbu

Jumat 01 Mar 2024 - 16:31 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

Kuliner terakhir yang dahulu hanya bisa disantap oleh para bangsawan saja adalah Ketan Bintul. 

Kuliner satu ini sangat mudah kamu temui di Serang, Banten saat Ramadhan tiba. 

Ketan Bintul menjadi makanan favorit Kesultanan Banten pada abad ke-16, lho. 

BACA JUGA:2 Buah Tangan Pj Gubernur Agus Fatoni Auto Bikin Seisi Ponpes Sumringah

BACA JUGA:Sambut Ramadan, Ini Jadwal Libur Awal Puasa Bagi Siswa SD-SMA di Beberapa Provinsi

Sultan Banten pada zaman dahulu juga menyantap Ketan Bintul untuk dijadikan hidangan saat berbuka puasa. 

Ketan satu ini memiliki tekstur yang lembut dan rasanya yang gurih. 

Ketan Bintul ini berupa ketan yang diiris yang dilengkapi dengan serundeng kelapa.

3. Coto Makassar

BACA JUGA:Ayo Kunjungi dan Ramaikan Perpustakaan Ini, Cuma Butuh 5 Menit Bikin Kartu Perpus Lho!

BACA JUGA:Pj Wako Tekankan Penyetaraan Ijazah PT Diperhatikan Serius Karena Menyangkut Masa Depan Pemegangnya

Banyak yang masih belum tahu jika kuliner satu ini merupakan kuliner yang sudah ada sejak tahun 1500, yaitu saat Kerajaan Gowa masih berdiri. 

Coto Makassar menjadi hidangan yang disantap oleh kaum bangsawan di Kerajaan Gowa dengan isian daging. 

Namun, kaum pribumi biasa menyantap Coto Makassar dengan isi jeroan seperti jantung, otak, lidah dan lain sebagainya. 

Coto Makassar sedikit berbeda dengan soto pada umumnya. Coto Makassar terbuat dari kacang tanah, sehingga kuahnya lebih kental. 

BACA JUGA:4 Jurusan Kuliah Ini Terkenal Akan Kecerdasan Anak-Anaknya, Apakah Jurusanmu Ada?

Kategori :