PALEMBANG – Anda pasti sudah pernah mendengar kalau kebanyakan orang Bali ternyata tidak bisa mengucapkan huruf “T” dengan benar.
Kalau kebanyakan orang dari daerah lain di Indonesia mengucapkan “T” dengan ujung lidah bertemu langit-langit keras di atas pangkal gigi, orang Bali mengucapkan “T” dengan ujung lidah bertemu dengan gigi atas.
Suara yang timbul dari penyebutan huruf "T" inipun sangat khas.
Konon beberapa kelompok masyarakat di Aceh juga mempunyai pengucapan T yang mirip.
BACA JUGA:Serem 5 Pohon Paling di Sukai Makhluk Gaib, Nomor 3 Sarangnya Kuntilanak
Itu sebagian pengucapan huruf T yang istimewa.
Kita ketahui huruf T adalah huruf atau abjad ke-20 dalam bahasa Indonesia atau bahasa Latin Modern.
Huruf T kapital merupakan simbol awalan SI untuk tera- dan merupakan simbol satuan intensitas magnet untuk tesla.
Di tanah Melayu, di Sumatera huruf "T" adalah singkatan gelar bangsawan yakni Tengku.
BACA JUGA:Rumah Honai Papua Kini Diterangi Listrik, Cek Faktanya!BACA JUGA:Rumah Honai Papua Kini Diterangi Listrik, Cek Faktanya!
Sementara di Aceh sebagai gelar bangsawan yaitu Teuku.
Sedangkan di Simalungun gelar bangsawan untuk Tuan.
Dalam urusan lalu-lintas "T" adalah nomor kendaraan bermotor daerah Purwakarta yang meliputi Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Karawang, Kabupaten Subang, dan sebagian kecil Kabupaten Bekasi.
Dalam dunia otomotif kita mengenal kunci T.
BACA JUGA:CEK FAKTA: 7 Eleven Buka di Palembang? Ternyata Ini Yang Buka