https://palpres.bacakoran.co/

Wisata Tebat Sekedi, Panorama Keindahan Alam yang Bikin Betah Auto Ogah Pulang

Seorang pemuda Empat Lawang menikmati keindahan Tebat Sekedi di Desa Sukadana, Kecamatan Muara Pinang.-Anita Koranpalpres.com-Facebook @Soni Permata Subuh

Diketahui ada 10 kecamatan yang ada di Kabupaten Empat Lawang, Provinsi Sumatera Selatan.

Untuk saat ini berdasarkan keterangan dari para pencinta alam di Kabupaten Empat Lawang bahwa yang memiliki banyak air terjun adalah Kecamatan Muara Pinang.

Misalnya saja air terjun yang ada di Desa Sawah, Kecamatan Muara Pinang.

Di Desa Sawah sendiri ternyata ada 23 air terjun yang sudah dijelajahi oleh para pencinta alam.

Belum lagi di desa-desa lainnya yang ada di Kecamatan Muara Pinang.

Wah keren banget kan Empat Lawang ini.

Ada banyak Surga Tersembunyi yang ada di Kabupaten Empat Lawang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan