https://palpres.bacakoran.co/

Berkomitmen Melaju Dengan Mutu, Universitas PGRI Buka Dua Fakultas Baru, Ini Penjelasannya

Universitas PGRI Palembang membuka Dua Fakultas Baru yang sudah menerima pembukaan mahasiswa baru.--Kurniawan

Seperti peningkatan kualitas dan kuantitas karya ilmiah, hal itulah membuat  LLDIKTI Wilayah II menetapkan Universitas PGRI Palembang menjadi peraih peringkat pertama dari sekian banyak PTS yang ada di Sumbagsel.

"Penghargaan yang kita dapatkan ini  diberikan sebagai evaluasi terhadap apa yang telah dilakukan satu tahun ke belakang, bahkan juga sebagai apresiasi berdasarkan Indikator Kinerja Utama (IKU) Perguruan Tinggi," terangnya.

BACA JUGA:Catat Syarat dan Jadwalnya! Kuliah Gratis di Universitas Telkom Bandung, Ini Kata Pj Bupati Muba

BACA JUGA:Selama Bulan Ramadan SMPN 3 Lahat Giatkan Nilai Keagamaan, Ini Buktinya

IKU tidak hanya di khususkan kepada Perguruan Tinggi Negeri tetapi juga bagi semua Perguruan Tinggi baik Negeri maupun Swasta dan atas dasar itu kita kategorikan apresiasi ini berdasarkan IKU 1 sampai dengan IKU 8.

"Ke depan sebagaimana komitmen kita bahwa UPGRIP terus mendorong para dosen untuk memaksimalkan peran Tri Dharma Perguruan Tinggi baik itu Penelitian, Pengajaran maupun Pengabdian kepada Masyarakat," tambahnya.

Bahkan pihaknya telah banyak meraih hibah dari Kemendikbud Ristek melalui publikasi ilmiah yang dilakukan dan juga program Pengabdian kepada masyarakat.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan