Kejari Ogan Ilir Gelar Pasar Murah hingga Bagi Takjil, Pejabat dan Pegawai Turun ke Jalan
Kejari Ogan Ilir Gelar Pasar Murah hingga Bagi Takjil, Pejabat dan Pegawai Turun ke Jalan-Wijdan koranpalpres.com-
Mereka membagikan paket makanan takjil untuk berbuka puasa kepada pengendara motor yang melintas di depan kantor Kejari Jalan Lintas Indralaya-Prabumilih.
"Kegiatan yang diberikan mencerminkan kepedulian Kejaksaan terhadap masyarakat, dengan harapan program ini dapat terus berlanjut untuk manfaat yang lebih luas," imbuhnya.
BACA JUGA:Datangi SPBU, Ini yang Dilakukan Sat Intelkam Polres Ogan Ilir
BACA JUGA:Polres Ogan Ilir Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an dan Santunan Anak Yatim Piatu
"Penerima sembako tersebut sangat terbantu dalam memenuhi kebutuhan selama bulan puasa dan menjelang Hari Raya Idul Fitri," tukasnya.
Idah, salah satu masyarakat sekitar kantor Kejari Kabupaten Ogan Ilir yang menerima paket sembako mengaku sangat senang. "Alhamdulillah, berkah puasa. Terima kasih pak Kejari," singkatnya sembari berlalu.