Empat Wisata di Musi Rawas Utara Cocok Anda Kunjungi Setiap Libur Lebaran
Empat Wisata di Musi Rawas Utara Cocok Anda Kunjungi Setiap Libur Lebaran -Koranpalpres.com-
BACA JUGA:Air Terjun Sengkuang, Surga Baru di Belantara Hutan Empat Lawang yang Tenangkan Jiwa
3. Batu Ampar
Wisata Batu Ampar terletak di Desa Kuto Tanjung, Kecamatan Ulu Rawas, Muratara.
Wisata Batu Ampar perpaduan antara perbukitan yang hijau, kawasan hutan dengan pepohonan yang besar dan tinggi, serta gemericik air sungai yang jernih yang mengalir di sela-sela bebatuan.
Indahnya pemandangan ditambah suasana nyaman yang dihadirkan oleh alam, membuat siapapun akan enggan untuk pulang saat berada di tempat wisata ini.
BACA JUGA:Miliki Aliran Sungai Kembar, Air Terjun Muara Duo Bak Serpihan Permata di Tengah Hutan Empat Lawang
BACA JUGA:Pesona Wisata Pulau Senja, Tempat Wisata yang Sedang Hits di Kendari!
Terlebih hamparan rumput hijau yang membentang di sepanjang aliran sungai siap untuk dipakai mendirikan tenda bagi mereka yang ingin menghabiskan malam di Batu Ampar.
Bagi wisatawan yang akan berkunjung memakan waktu cukup banyak. Masuk dari Kelurahan Surulangun Rawas dengan jarak tempuh sekitar sekitar tiga sampai jam jam.
Sepanjang jalan wisata akan menikmati beberapa desa dengan pemasangan yang masih hijau.
4. Goa Napalicin
BACA JUGA:Air Terjun Tematang Kerinjing, Serpihan Keindahan Surga di Tanah Empat Lawang
BACA JUGA:Bendungan Watervang Tempat Ngabuburit Masyarakat Lubuklinggau
Wisata ini sebenarnya masih satu arah dengan wisata Batu Ampar, wisata Goa Napalicin ini berada di Kelurahan Muara Kulam, Kecamatan Ulu Rawas.
Goa Napalicin berada di kawasan hutan lindung. Untuk menuju objek wisata goa ngapalin memakan waktu tiga jaman.