Satgas Yonif 200/BN Bagikan Sembako di Kampung Puswaga
Editor: Kurniawan
|
Kamis , 04 Apr 2024 - 13:04
Satgas Yonif 200/BN melalui Pos Kurima membagikan bantuan sembako kepada masyarakat bertempat di Kampung Puswaga, Distrik Kurima, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan.--Pendam II/Swj