https://palpres.bacakoran.co/

Gerak Cepat Satgas Yonif 200 Bhakti Negara Kunjungi Rumah Warga Yang Berduka di Kampung Kelila

Sebagai salah satu bentuk kepedulian kepada masyarakat, Satgas Yonif 200 Bhakti Negara melalui Pos Kelila mengunjungi warga yang berduka.--Pendam II Sriwijaya

"Lomba ini ditujukan untuk anak-anak dalam melatih kreativitas dan kekompakan anak-anak," ujar Lettu Inf Andy Junaidi. 

Di samping itu, hal ini merupakan sebuah tantangan kepada anak-anak bagaimana harus menyajikan masakan yang enak tanpa mengurangi nilai gizi di dalamnya.

BACA JUGA:Keren, Prajurit Kodam II Sriwijaya Rebut 2 Perak dan 1 Perunggu Kejurnas Taekwondo Piala Pangkostrad 2024

BACA JUGA:Lapangan Tembak Shooting Range Jakabaring Siap Jadi Tempat Petembak Nasional Adu Kemampuan

Sementara itu, Ibu Aplena Sila, salah satu guru SD Inpres Muara Nawa mengucapkan terima kasih kepada personel Pos Muara Nawa Satgas Yonif 200 Bhakti Negara.

Hal ini dikarenakan Satgas Yonif 200 Bhakti Negara yang telah menggelar lomba memasak untuk siswa dan siswi di sekolahnya.

"Terima kasih kepada Bapak TNI. Dengan adanya lomba memasak ini, anak-anak sangat antusias. Hal ini sangat bermanfaat bagi anak-anak," ucapnya. 

Apalagi siswa dan siswi SD Inpres Muara Nawa sangat senang dengan adanya perlomban ini yang digelar oleh Satgas Yonif 200 Bhakti Negara.

BACA JUGA:4 Poin Isi Kerjasama Erick Thohir dengan Panglima TNI: Optimalkan Sumber Daya TNI-Kementerian BUMN

BACA JUGA:Satgas Yonif 200 Bhakti Negara Gelar Lomba Memasak di SD Inpres Muara Nawa

Menurut siswa dan siswi kegiatan lomba yang diadakan sangat luar biasa, apalagi berkaitan dengan memasak Bersama temannya.

Apalagi lomba memasak ini dituntut untuk menyajikan masakan yang enak dan bergizi, sehingga siswa dan siswi benar-benar menyajikan menu yang kreatif.

"Lomba yang diadakan ini sangat disambut positif oleh siswa dan siswi kita, sehingga kita harapkan adanya kegiatan serupa yang terus dilakukan Satgas Yonif 200 Bhakti Negara," tandasnya.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan