Jangan Sampai Ketipu! Inilah 7 Ciri-ciri Jam Tangan Cartier Asli, Arloji Mewah Favorit Para Bangsawan
Jangan Sampai Ketipu! Inilah 7 Ciri-ciri Jam Tangan Cartier Asli, Arloji Mewah Favorit Para Bangsawan-YouTube/Voice of People Today-
Pada kotak jam tangan Cartier yang asli, umumnya terdapat sekrup pipih di bagian depan dan belakangnya.
Sekrup berbentuk datar yang menyatukan bagian depan dan belakang kotaknya.
Kotak jam tangan Cartier yang palsu terkadang menggunakan sekrup berbentuk (+) pada kotaknya.
Oleh sebab itu, pastikan kamu juga mengecek kotak jam Cartier sebelum memutuskan membelinya.
7. Menyala Saat Gelap
Jam tangan Cartier yang asli dibuat dengan adanya lapisan LumiNova yang memungkinkannya untuk menyala di kegelapan.
Dengan fitur ini, jam tangan Cartier tampil dengan stylish dan mewah.
Namun, kamu harus tetap berhati-hati! Karena, bisa saja jam Cartier palsu mencoba meniru kemampuan jam Cartier yang menyala ini.
Sehingga, kamu harus memperhatikan seperti apa cahaya yang dihasilkan.
Tentunya, jam Cartier palsu tidak bisa menyala sebaik jam Cartier yang asli.