Yuk Coba Resep Tumis Ikan Peda Pete untuk Weekend Lebih Bermakna, Dijamin Bikin Nambah Nasi Terus

Coba Resep Tumis Ikan Peda Pete untuk Weekend yang Lebih Bermakna, Dijamin Bikin Nambah Nasi Terus--YT/ PowKitchen

- Bawang putih, cincang halus

- Bawang merah, cincang halus

- Cabai merah besar, iris tipis

- Tomat merah, potong dadu

- Kecap manis secukupnya

- Garam dan gula secukupnya

- Minyak goreng secukupnya

- Air secukupnya

BACA JUGA:Nikmatnya! Resep Terong Balado Pedas Nampol Nikmat Pakai Nasi Hangat

BACA JUGA:Menu Spesial! Resep Garang Asem Ayam Praktis Buat yang Tersayang,

Langkah-langkah memasak Tumis Ikan Peda Pete:

- Panaskan minyak goreng di wajan. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.

- Masukkan potongan ikan peda. Tumis hingga ikan peda berubah warna dan matang.

- Tambahkan pete yang sudah dipotong, cabai merah, dan tomat. Aduk rata dan tumis sebentar.

- Tuangkan kecap manis, garam, dan gula sesuai selera. Aduk rata dan masak hingga bumbu meresap.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan