Sosok Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi Ternyata Komisaris PT KAI, Punya Harta Rp3,6 Miliar

Elen Setiadi yang akan menjabat Pj Gubernur Sumsel pengganti Agus Fatoni memiliki harta kekayaan sekitar Rp3,6 miliar--Kolase

BACA JUGA:Jalani Copa America, Argentina Kukuh di Puncak Peringkat Dunia Putra FIFA

Di tahun yang sama, ia menjadi Wakil Sekretaris Komite Percepatan Pembangunan Infrastruktur (2015); Wakil Sekretaris Tim Pelaksana Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (2015).

Ia pernah menduduki posisi sebagai Staf Ahli Bidang Hubungan Ekonomi dan Politik, Hukum, dan Keamanan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (2016-2020).

Selanjutnya pada tahun 2020, Elen Setiadi menjabat sebagai Staf Ahli Bidang Regulasi, Penegakan Hukum, dan Ketahanan Ekonomi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian.

Selain itu, Elen Setiadi juga menjabat sebagai Deputi 3 Bidang Koordinasi Pengembangan Usaha Badan Usaha Milik Negara.

BACA JUGA:Telan Anggaran Hingga Rp2,5 Triliun, Proyek Raksasa Jawa Timur Ini Jadi Bendungan Terpanjang di Asia Tenggara

BACA JUGA:TOK! MenPAN RB Resmi Putuskan Tenaga Honorer Kategori Ini Diangkat PPPK Penuh Waktu 2024, Sisanya Paruh Waktu

Elen Setiadi mendapat penghargaan Satyalancana Karya Satya X Tahun pada tahun 2008 dan Satyalancana Karya Satya XX Tahun pada tahun 2016 karena kesetiaannya terhadap Negara serta kecakapan dalam melaksanakan tugasnya sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS).

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan