5 Tempat Wisata di Sentul Terpoluler, Bisa Jadi Alternatif Liburan Sekolah

Ilustrasi - 5 Tempat Wisata di Sentul Terpoluler, Bisa Jadi Alternatif Liburan Sekolah-kolase koranpalpres.com-

KORANPALPRES.COM- Inilah 5 Tempat Wisata di Sentul Terpoluler, Bisa Jadi Alternatif Liburan Sekolah, dijamin makin healing.

Kawasan Sentul, Bogor adalah merupakan gunung dengan kondisi tanah yang berbukit. 

Kawasan ini juga memiliki banyak tempat wisata yang menyuguhkan panorama yang sangat indah. 

Sehingga tempat wisata di Sentul sangat cocok bagi kalian yang tinggal di Jakarta dan sekitarnya yang ingin melepas penat di alam tetapi tidak pergi jauh karena masih pandemi seperti sekarang.

BACA JUGA:SERU! Camping dengan Mobil di Tanjung Senai, Ini Pengalaman Salah Satu Anggota CVI 08 Sriwijaya

BACA JUGA:6 Rekomendasi Negara Favorit Dikunjungi Saat Liburan Musim Panas, Ada Indonesia dan Turki!

Tempat wisata di Sentul juga menghadirkan tempat wisata baru yang tidak akan membuat bosan dan pastinya selalu menawarkan pemandangan indah juga suasana yang sejuk. 

Jika berkunjung ke Sentul, tidak afdol kalau Anda tidak mencoba mengunjungi beberapa destinasi wisata terbaru dan terpopuler di sana.

Ingin liburan tapi tidak mau pergi terlalu jauh dari Jakarta? 

Berikut ini tempat wisata di Sentul yang bisa jadi opsi untuk kamu kunjungi saat liburan sekolah.

BACA JUGA:3 Jam Menuju Palembang: Liburan Singkat yang Memikat untuk Pemudik dari Lampung, Ini Rekomendasi Destinasinya

BACA JUGA:Cuma 35 Menit! Pantai Merak Belantung Rekomendasi Wisata Bahari di Lampung, Ternyata Dekat Pelabuhan Bakauheni

1. Taman Fathan Hambalang

Taman Fathan Hambalang, wisatawan bisa menikmati pemandangan indah sambil menikmati suguhan makanan dan minuman yang dijual.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan