https://palpres.bacakoran.co/

5 Tempat Wisata di Bukittinggi yang Wajib Kamu Kunjungi

banyak tempat wisata menarik di kota ini, mulai dari bangunan-bangunan lama khas kolonial hingga wisata alamnya-IG @aanchanel-

Lobang Jepang ini digunakan sebagai sistem pertahanan pada waktu itu.

Terdapat beberapa ruangan yang bisa ditemui dalam bungker ini, seperti penyimpanan amunisi, dapur, hingga penjara.

5. Ngarai Sianok

Berpindah ke destinasi wisata alam, kamu bisa berkunjung ke Ngarai Sianok yang berada di perbatasan Kota Bukittinggi dengan Kabupaten Agam.

BACA JUGA:Roti Kemang Cemilan Jadul Yang Tetap Eksis Hingga Kini, Roti Dengan Filling Yang Berlimpah

Kamu bisa melihat pemandangan yang sangat indah dari lembah ini dengan latar Gunung Singgalang yang ada di belakangnya.

Nah Itulah 5 rekomendasi wisata Bukittinggi yang bisa kita kunjungi ketika berlibur ke kota ini. ayo, kapan?*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan