https://palpres.bacakoran.co/

Tikus Kapok Masuk Rumah Kalau Ada 5 Ras Kucing Ini, Cocok Jadi Penunggu Dapur

Tikus kapok masuk rumah kalau ada 5 ras kucing ini, cocok jadi penunggu dapur.-Unsplash.com/Bee Felten-Leidel-

Akan tetapi, setelah pemiliknya meninggal, mereka pindah ke kuil untuk hidup bersama para biksu.

Dilansir dari laman Yahoo, kepopuleran siamese membuatnya sering dikawinsilangkan hingga melahirkan spesies kucing baru, di antaranya ocicat, burmese, dan himalaya. 

Di samping itu, siamese memiliki kelebihan yaitu dapat berinteraksi baik dengan manusia.

 

5. Persian

Persian mulai dikenal oleh masyarakat luas sejak tahun 1800-an. 

Daya tarik utama kucing ini memang terletak pada bulunya yang indah serta bentuk wajah menggemaskan sehingga banyak orang tertarik untuk memeliharanya. 

Tidak heran persian dipatok dengan harga yang cukup tinggi di pasaran.

Insting berburunya yang tajam membuat persian dapat diandalkan untuk membasmi tikus di dalam rumah. 

Yang lebih menarik, persian betina memiliki kemampuan menangkap tikus yang lebih baik ketimbang jantan. 

Karakternya yang suka bermain cocok dijadikan sebagai teman buat anak-anak.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan