https://palpres.bacakoran.co/

5 Daerah Penghasil Kelapa Sawit terbesar di Sumatera Selatan, Bukan Banyuasin, Ini Juara...

Ilustrasi - 5 Daerah Penghasil Kelapa Sawit terbesar di Sumatera Selatan, Bukan Banyuasin, Ini Juara..-Freepik-

KORANPALPRES.COM- Ternyata sumatera selatan mempunyai kabupaten dengan penghasil Kelapa Sawit terbesar, berikut ini daerahnya.

Komoditas sawit sudah menjadi salah satu pilar ekonomi bagi provinsi Sumatera Selatan, mempunyai 17 Kabupaten dan Kota yang ada di Provinsi Sumatera Selatan.

Ternyata semua daerah di sumatera selatan tersebut berkontribusi sebagai penghasil kelapa sawit.

Namun, berdasarkan dari Data Badan Pusat Statistik (BPS) bahwa Provinsi Sumatera Selatan, untuk produksi sawit di Provinsi ini dapat menunjukan perkembangan tren yang sangat positif, pada tahun 2022 untuk produksi sawit sudah mencapai 3.449.202 ton, mempnyai jumlah luas lahan 1.191.401 hektare.

BACA JUGA:5 Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Sumatera Selatan, Bukan Pagaralam Juaranya, Melainkan...

BACA JUGA:Lagu 'Antan Delapan' Alat Tumbuk Padi dan Kopi Berputar dengan Kincir Air di Pagar Alam, Warisan Budaya Sumsel

Berikut ini lima kabupaten yang menonjol yaitu produsen utama berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) di Provinsi Sumatera Selatan, diantaranya: 

1. Musi Banyuasin

Kendatinya Daerah Musi Banyu Asin berdasarkan data yang di peroleh dari BPS memperoleh penurunan Sebesar 99.699 ton.

Namun kenyataan kabupaten Musi Banyuasin menduduki peringkat pertama sebagai komoditi penghasil kelapa sawit terbesar di Sumatera Selatan.

BACA JUGA:5 Pilihan Kopi Robusta Produksi Sumatera Selatan, Mana yang Kamu Suka?

BACA JUGA:Pagar Alam Rajanya Kopi di Sumatera Selatan, Produksi Tembus 60 Ribu Ton Lebih

Diketahui untuk tahun 2023 dari data BPS, Kabupaten Musi Banyuasin ini mampu menghasil sejumlah 945.004 ton kelapa sawit.

2. Banyuasin 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan