https://palpres.bacakoran.co/

Healing Beneran! Destinasi Wisata Kota Banyuwangi, Bikin Otak Lebih Fresh

Ilustrasi - Healing Beneran! Destinasi Wisata Kota Banyuwangi, Bikin Otak Lebih Fresh-Republik Wisata-

BACA JUGA:6 Jam Tangan Pria Brand Lokal Kualitas Dunia, Indonesia Punya

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Fast Charging 67 Watt Terbaik Juli 2024, Ada Xiaomi hingga Redmi!

9. Pantai Parang Kursi

Letaknya yang agak tersembunyi membuat wisata pantai Banyuwangi yang satu ini belum ramai dikunjungi wisatawan. Padahal, Pantai Parang Kursi memiliki daya tarik yang cukup unik, yaitu adanya karang besar yang berbentuk mirip kursi. 

Berdasarkan mitos, di sinilah Nyi Roro Kidul pertama kali muncul ke dunia. Lebih uniknya lagi, terdapat air yang menyembur dari laut melewati karang tersebut, dan airnya nggak asin, lho, melainkan tawar. Menarik, kan? Lokasi: Pesanggaran, Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68488 

Jam Operasional: Setiap Hari 07:00 – 17:00

BACA JUGA:Masih Bandel, Mobil yang Bikin Kemacetan di Jalan POM IX Palembang Terpaksa Diderek Petugas Dishub

BACA JUGA:Update Progres Jalan Tol Palembang-Betung, Proyek Infrastruktur Terbesar di Sumatera Selatan

Tiket Masuk: Rp 7.500,-

Itulah 9 wisata yang direkomendasikan untuk referensi berlibur bersama keluarga. Bila berkunjung ke Banyuwangi, jangan lupa mampir.

10. Pulau Tabuhan

Bosan hanya berjalan-jalan di tepi pantai? Menyebrang aja ke pulau! Pulau yang dapat dikunjungi di kawasan Banyuwangi adalah Pulau Tabuhan, yang terletak di Selat Bali.

Pulau ini nggak berpenghuni, tapi banyak, lho, aktivitas yang bisa dilakukan di tempat wisata Banyuwangi ini di antaranya snorkeling, berjalan-jalan di sekitar pulau, sampai berfoto-foto ria. Eits, tapi jangan lupa ya untuk bawa tabir surya untuk menghindari panas sinar matahari pada kullit.

Lokasi: Selat Bali, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur

Jam Operasional: Setiap Hari 24 Jam

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan