Ini Dia Kota Terindah di Indonesia dengan Berbagai Macam Pesonanya, Ada Surga Dunia Bagi Pecinta Alam

Salah satu kota terindah di Indonesia ini adalah surga dunia bagi pecinta alam karena keindahan alam yang memukau--ig/@tripbromo.id

4. Bandung

Berbicara tentang kota indah di indonesia yang harus di kunjungi bandung termasuk salah satunya,  kurang lengkap rasanya jika kota bandung terlewatkan.

BACA JUGA: Xiaomi 14 Civi dalam Warna Matcha Green Langsung Dicoba

BACA JUGA:Aromanya Tak Terlupakan! Inilah 10 Rekomendasi Parfum Giorgio Armani untuk Pria

Bandung yang dikenal sebagai Paris Van Java yang memiliki keindahan alam yakni penggunungan, beberapa bangunan yang memiliki sejarah yang menarik dan macam–macam kuliner yang khas sehingga menjadi daya pikat bagi wisatawan.

5. Malang

Terletak di jawa timur kota malang slah sato kota yang terbaik dijadikan tempat wisata dengan cuacanya yang sejuk dan menenangkan serata memiliki keindahan alam seperti gunung bromo dan coban rondo.

Selain itu Malang juga memiliki warisan kolonial belanda yang menambah keunikan kota ini.

BACA JUGA:Ini Penekanan Kakorlantas Polri Saat Kunjungan Kerja Ke Ditlantas Polda Aceh

BACA JUGA:Ini 5 Jam Tangan Olahraga Terbaik dari Berbagai Merek

Selain terkenal dengan keindahan alamnya Malang juga di sebut dengan kota pendidikan karena mempunyai lebih dari 50 perguruan tinggi dan 300 ribu mahasiswa dari berbagai macam daerah.

Tidak hanya memberikan wawasan tentang wisata dan pendidikan kota malang juga merupakan tempat yang sesuai untuk menghabiskan waktu bersma keluarga.

6. Makassar

Disebut dengan kota metropolitan Makassar juga terkenal dengan berbagai macam keindahannya serta kulinernya yang khas.

BACA JUGA:Karhutla, Jenderal Bintang 2 Polda Sumsel Gelar Rapat Bersama Balai PPIKHL Wilayah Sumatera

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan