Seleksi Prakompetisi Konstruksi Indonesia di Sumsel Diapresiasi, Pertama Kali di Indonesia

Salah satu konstruksi pembangunan yang ada di Sumsel.-portalnews-

BACA JUGA:33 Tahun Jadi Wacana! Kementerian PUPR 'Ngegas' Konstruksi Bendungan Lau Simeme, Habiskan Anggaran Rp1,38 T

Plh Sekda kemudian juga menjelaskan bahwa  tanggal 3 November 2023 lalu di Jakarta International Expo. Provinsi Sumatera Selatan saat itu membuat prestasi gemilang dalam lomba Pekan Konstruksi Indonesia yang diselenggarakan tersebut dengan meraih Juara 2 Nasional pada kategori Building Information Modelling (BIM), Juara 2 Nasional pada kategori Operator Excavator dan memenangkan Juara 3 Umum Nasional.

Semua pencapaian tersebut mendorong partisipasi aktif Sumatera Selatan dalam kegiatan-kegiatan yang mendukung pembangunan infrastruktur.

Hal tersebutlah yang kemudian membuktikan bahwa Sumatera Selatan mampu berinovasi dan dapat bersaing secara nasional. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan