https://palpres.bacakoran.co/

Update Proyek Jalan Tol Bengkulu-Sumatera Selatan, Lanjut Seksi 2 Rampung 2025

Update proyek Jalan Tol Bengkulu-Sumatera Selatan, lanjut seksi 2 rampung 2025.-Freepik.com-

KORANPALPRES.COM - Update mega proyek Jalan Tol Bengkulu-Sumatera Selatan menjadi pembahasan dalam artikel kali ini. 

Pembangunan Seksi 2 tol yang menjadi salah satu bagian dari Jalan Tol Tol Trans Sumatera itu, ditarget rampung pada tahun 2025. 

Saat ini yang sudah rampung konstruksinya baru Seksi 3 Taba Penanjung – Bengkulu.

Jalan tol sepanjang 17,6 km ini sudah bisa dinikmati oleh masyarakat.

BACA JUGA:Akses ke Palembang Kini Lebih Lancar: Progres Rest Area Tol Bengkulu-Sumsel Menyudahi Mabuk Perjalanan

BACA JUGA:Horeee! Disuntik Dana Tambahan PMN, Tol Kapal Betung Bakal Rampung Total Tahun Depan

Jalan tol yang menghubungkan Provinsi Bengkulu dengan Provinsi Sumatera Selatan bernama Tol Lubuk Linggau - Curup – Bengkulu.

Tol ini dalam pembangunannya dilakukan dalam tiga seksi, yakni:

Seksi 1 Lubuk Linggau - Kepahiang (54,5 Km) dalam tahap persiapan.

Seksi 2 Kepahiang - Taba Penanjung (23,7 Km) dalam tahap persiapan.

BACA JUGA:Ruas Tol Bengkulu – Sumsel Berlanjut 2025, Akses Warga Bengkulu ke Palembang Semakin Lancar

BACA JUGA:Transformasi Luar Biasa, Jalan Tol Trans Sumatra dari Kritik Tajam Hingga Prestasi Gemilang, Saingi Trans Jawa

Seksi 3 Taba Penanjung - Bengkulu (17,6 Km) siap dioperasikan.

Jalan Tol Taba Penanjung - Bengkulu memungkinkan pengendara mencapai Bandara Fatmawati Soekarno hanya dalam tempo 10 menit saja. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan