Luar Biasa! Desa Tanjung Kurung Selesaikan Proyek Infrastruktur Ratusan Juta Tanpa Kendala
CEK COR BETON : Tim Monev didampingi Kades Tanjung Kurung serta perangkat desa, melakukan pengecekan terhadap bangunan akses jalan cor beton-Bernat/koranpalpres.com-
"Sebelumnya kita laksanakan terlebih dahulu Musdes RKP-Desa tahun anggaran 2025, setelah itu langsung ke lapangan untuk mengecek bangunan dimaksudkan," papar dirinya.
Justru ini, sebut dia, sungguh luar biasa ketika Pemdes lain belum menyelesaikan pekerjaan, malah Tanjung Kurung untuk pertama dilakukan Monev.
BACA JUGA:Wow! TRRK Kabupaten Lahat Bakal Disulap Jadi Lokasi Museum Bersejarah, Ini Penampakannya
"Bukan hanya fisik semata melainkan secara administratif pun diperiksa, dari penggunaan anggaran tersebut sehingga tidak ada temuan," ulasnya.
Dirinya berharap, agar sekiranya kepada seluruh kades untuk dapat mematuhi peraturan yang berlaku, jangan sampai gegara uang negara semuanya menjadi kacau balau.
"Sudah banyak kejadian untuk kita jadikan bahan renungan sekaligus pelajaran, intinya jangan macam-macam menyalahi dana desa untuk kepentingan pribadi, kalau tidak mau berurusan dengan pihak berwajib," tegas dia.