Cek Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 71, Besok Ditutup Pukul 23.59 WIB
Pendaftaran kartu Prakerja Gelombang 71 hingga saat ini masih dibuka, untuk itulah segera penuhi syarat dan mengetahui cara daftar program ini--Kolase
BACA JUGA:Aksi Heroik Babinsa Ini Menjadi Perbincangan Publik di Kota Bandar Lampung, Ini Penyebabnya
Apalagi jika mengumpulkan orang untuk membuat akun Prakerja 2024.
Jika kamu menemukan hal itu sudah bisa dipastikan jika itu merupakan modus penipuan akun Prakerja 2024 ini.
Sebab, pendaftaran akun Prakerja 2024 hanya bisa dilakukan melalui mandiri, online dan laman resmi prakerja yakni www.prakerja.go.id.
Adapun untuk dapat menerima beasiswa pelatihan melalui program reguler pembukaan gelombang Prakerja, terdapat beberapa syarat tambahan diantaranya:
BACA JUGA:Buruan Klaim Hamster Kombat Daily Cipher 4 Agustus 2024, Dapatkan Jutaan Koin Gratis
BACA JUGA:Wah! Ada Mantan Kapolda Sumsel di Pemakaman Iptu Rivai Arief, Ini Buktinya
a. WNI berusia paling rendah 18 tahun dan paling tinggi 64 tahun.
b. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
c. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.
e. Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, Aparatur Sipil Negara, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.
BACA JUGA:6 Fakta Menarik Ogan Komering Ilir, Kabupaten di Sumatera Selatan yang Luasnya Separuh Jawa Barat
BACA JUGA:Cara Dapatkan Saldo DANA Gratis dan Mudah, Hasilkan Uang Ratusan Ribu, Yuk Praktekan
f. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.
Demikian artikel syarat dan cara daftar kartu prakerja gelombang 71 ini, semoga bermanfaat