Di Balik Kekayaan dan Kebahagiaan Kota Kediri, Terdapat 6 Fakta Menarik Hingga Membuat Presiden RI 'Was-Was'
Ilustrasi - Di Balik Kekayaan dan Kebahagiaan Kota Kediri, Terdapat 6 Fakta Menarik Hingga Membuat Presiden RI Was-Was--Freepik
Angka ini menunjukkan kekuatan ekonomi Kediri yang signifikan dibandingkan dengan kota-kota lainnya di Tanah Air.
2. Kota Paling Toleran di Indonesia
Survei Setara Institute pada tahun 2021 menempatkan Kota Kediri sebagai salah satu kota paling toleran di Indonesia.
BACA JUGA:Waw! Jumlah Penduduk Indonesia Sudah Mencapai Lebih 282 Juta
Kota ini berada di urutan ke-10 dalam daftar kota dengan sikap toleransi tertinggi. Komunitas yang saling menghormati dan beragam membuat Kediri dikenal sebagai tempat yang inklusif dan harmonis.
3. Kota Paling Bahagia
Kota Kediri juga dinyatakan sebagai kota paling bahagia di Indonesia, menurut indeks kebahagiaan yang dilaporkan dalam forum Musrenbang Provinsi Jawa Timur.
Tingkat kebahagiaan yang tinggi di Kediri mencerminkan kualitas hidup yang baik, hubungan sosial yang kuat, dan lingkungan yang nyaman untuk tinggal.
4. Kota Para Santri dan Pesantren
Dikenal sebagai "Kota Para Santri", Kediri memiliki banyak pesantren dan santri, termasuk Pondok Pesantren Lirboyo yang merupakan salah satu pesantren tertua di Indonesia.
Dengan puluhan ribu santri yang belajar di berbagai pesantren, Kediri memiliki tradisi keagamaan yang mendalam dan bersejarah.
5. Kota Tertua di Jawa Timur