Beri Motivasi kepada Petani Cabai, Ini yang Dilakukan Babinsa Koramil Belitang II
Babinsa Koramil 15/Belitang II, Kodim 0403/OKU Serma Sudarman membantu petani dalam panen cabai.--
BACA JUGA:Buset! Ternyata Pemilik Lahan yang Dijadikan Gudang BBM Ilegal di Ogan Ilir Milik Anggota Brimob
Terutama perkebunan cabai rawit yang ada di Jalan Soekarno Hatta, Kota Bandar Lampung.
Upaya tersebut dilakukan untuk menjaga kualitas dan hasil panen yang maksimal.
Mengingat hal ini menjadi cara yang paling tepat untuk menghadapi harga cabai rawit yang melambung tinggi diduga akibat musim kemarau.
Dalam keterangannya Serma Putu, mengatakan perawatan tanaman cabai rawit cukup rumit dan memerlukan perhatian khusus.
BACA JUGA:Awal 2024, 50 Peserta BIB LPDP Ikuti Program Double Degree Magister 5 UIN dan UUM Malaysia
Inilah alasan mengapa Babinsa Koramil Panjang turun tangan melalui program ketahanan pangan.
Dengan upaya ini, Serma Putu dan rekan-rekannya berharap bahwa panen cabai rawit di Kota Bandar Lampung dapat meningkat dan membantu mengatasi masalah harga yang melejit di pasaran.*