https://palpres.bacakoran.co/

Alumni Jurusan Ini Paling Dicari Pertamina, Siap-siap Bergaji Fantastis!

Alumni jurusan ini paling dicari Pertamina, siap-siap bergaji fantastis!--

Berikut 10 jurusan kuliah yang sangat dibutuhkan di PT Pertamina.

 

1. Teknik Perminyakan

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Wujudkan Mimpi! Bekali Warga Lapas Palembang dengan Keahlian Bersertifikat

BACA JUGA:TERBAIK! Direksi Pertamina Borong Penghargaan Bergengsi di 2 Ajang Internasional

Tentu saja PT Pertamina membutuhkan para lulusan Teknik Perminyakan. 

Karena dalam jurusan ini banyak pembelajaran mengenai sumber daya alam yang berhubungan dengan gas dan minyak. 

Ilmu yang dimiliki oleh lulusan Jurusan Teknik Perminyakan adalah pengetahuan tentang pengeboran, distribusi dan ekonomi migas. 

Universitas yang menyediakan jurusan ini antara lain Universitas Pertamina, Universitas Trisakti dan Institut Teknologi Bandung (ITB).

 

2. Teknik Pertambangan

Lantaran PT Pertamina merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan, para lulusan Teknik Pertambangan tentu akan mendapatkan tempat di BUMN tersebut. 

Alumni Teknik Pertambangan memiliki pengetahuan tentang proses penambangan membuat lulusan teknik pertambangan memiliki nilai lebih. 

Institut Teknik Bandung (ITB) dan Universitas Hasanuddin Makassar (Unhas) menjadi universitas terbaik yang menyediakan program studi teknik pertambangan.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan