https://palpres.bacakoran.co/

Satgas Yonif Raider 200/BN Bantu Masyarakat Bangun Gereja di Kampung Lani Matuan

Anggota Satgas Yonif Raider 200/BN ikut membantu masyarakat dalam membangun gereja di Kampung Lani Muatan dengan tujuan membangun kedekatan TNI dengan warga--

BACA JUGA:Peran Pemerintah Kota Palembang Dalam Penjenamaan 'Palembang Darussalam' Sebagai Daya Tarik Wisata

"Tujuan gotong royong membersihkan gereja bersama ini agar masyarakat sekitar selalu memperhatikan lingkungan agar tetap bersih dan asri,” terang Danpos.

Tujuan lainnya adalah mempererat silaturahmi antara personel Pos Elelim dengan masyarakat Kampung Panggik.

Sementara itu, salah seorang warga, Christian Heluka Mabel mengaku senang dan mengucapkan terima kasih kepada personel Pos Elelim Satgas Yonif 200/BN yang telah bersama-sama membersihkan lingkungan gereja.

“Kami sangat berterima kasih kepada Bapak TNI yang menyempatkan waktunya untuk membantu dalam membersihkan lingkungan gereja bersama kami. Semoga Tuhan selalu memberkati Bapak TNI," ucapnya.

BACA JUGA:Jangan Salah! Emak-emak Wajib Tahu Inilah 6 Tips Memilih Ikan Segar Berkualitas Nan Bernutrisi

Sebelumnya, anggota Satgas Yonif Raider 200/BN melalui Pos Bolakme bersama masyarakat juga melaksanakan membersihkan lingkungan.

Kegiatan yang dilakukan anggota Satgas Yonif Raider 200/BN ini sebagai usaha untuk membudayakan gotong royong.

Dalam kegiatan ini, para prajurit bersama masyarakat Bolakme membersihkan lingkungan di sepanjang Kampung Bolakme, Distrik Bolakme, Kab. Jayawijawa, Papua Pegunungan.

Dalam keterangannya, Danpos Bolakme mengatakan bahwa personel Pos Bolakme melihat jalanan di sekitar Kampung Bolakme sudah ditumbuhi rumput yang tinggi.*

BACA JUGA:Jadikan Personel Kuat dan Sehat, Polda Sumsel Jadwalkan Ramuan Kesehatan Rutin Dua Kali Seminggu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan